Selain kue-kue kering, aneka variasi camilan dari kacang juga cukup digemari. Tekstur kacangnya yang renyah membuah cemilan ini banyak di sukai oleh banyak orang kecil maupun orang dewasa ya moms.
Bahan :
- 10 lembar kulit pangsit siap pakai
- 1/4 kg kacang tanah
- 50 ml air
- 1 sdm tepung trigu
- 1 sdm minyak goreng untuk perekat
- 2 sdm gula pasir
- 150 ml minyak goreng untuk menggoreng
Cara membuat :
- Potong jadi 4 kotak kulit pangsit
- Sangrai kacang tanah sebentar
- Campur air, minyak untuk perekat dan tepung terigu di mangkok
- Letakan 1 buah kacang disudut kulit pangsit, gulung lalu ujungnya beri perekat, lakukan sampai habis
- panaskan minyak, saat panas beri gula pasir, tunggu sampai gula larut, goreng kacang sembunyi, bolak balik agar gula menempel, setelah matang angkat lalu tiriskan
Komentar
Posting Komentar